Lihatlah ke luar, itu akan sangat menyenangkan. Matahari tersenyum untukmu, pohon-pohon menari untukmu, dan burung-burung bernyanyi untukmu. Itu semua karena aku meminta semua pada-Nya untukmu. Selamat lebaran!”

Meski beberapa kata yang pernah membuat luka, semoga tidak membuat tali silaturahmi ini putus.

Jangan pernah memutuskan persaudaraan hanya karena sepatah kata yang tak sengaja terucap.
Sengaja atau tidak, mohon keikhlasannya untuk dimaafkan.

Pagi hari membaca Koran, sarapan pagi lauknya ikan. Sesaat lagi kita lebaran, maswanto Beserta keluarga salah dan khilaf mohon dimaafkan.”

 

idulfitri

Pos terkait

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *